Hulu Sungai Selatan – Setelah menyerahkan bantuan sosial Usaha Ekonomi Produktif di Desa Gambah Dalam, Bupati Hulu Sungai Selatan Drs. H. Achmad Fikry, M. Ap menuju ke Desa Tawia Kecamatan Angkinang untuk menyerahkan bantuan sosial kepada korban musibah kebakaran. (Kominfo HSS/16112017)